Jack N’ Jill adalah salah satu merek makanan ringan terkemuka di Indonesia. Merek ini didirikan pada tahun 1982 oleh PT. Indofood Fritolay Makmur, dan telah menjadi favorit keluarga Indonesia selama lebih dari 40 tahun.
Jack N’ Jill menawarkan berbagai macam produk makanan ringan, termasuk keripik kentang, biskuit, dan permen. Produk-produk Jack N’ Jill dikenal dengan kualitasnya yang tinggi, rasanya yang enak, dan harganya yang terjangkau.
Jack N’ Jill sering mengadakan promo untuk menarik konsumennya. Seperti promo bhadiah langsung “Rejeki Santuy” Berhadiah Umroh nih.
Mereka bagi-bagi hadiah total ratusan juga lewat program promo Rejeki Santuy yang berlangsung mulai 1 Mei hingga 31 Oktober 2023. Memang minku agak telat nih infoinnya, tapi gak masalah yang penting masih berlangsung.
Cara ikutan programnya gampang banget, tinggal beli 1 dus produk Jack N’ Jill dan temukan kupon didalamnya. Kalo kamu beruntung bisa dapetin paket Umroh, Emas, dan Saldo Elektronik. Langsung ikutan undiannya sekarang dengan baca keterangan lebih lanjut di bawah ini.
Ikuti juga : Undian Sosis Kimbo Reddi Rezeki Umroh 2023 – 2024
TEMA | Rejeki Santuy |
OLEH | Jack n Jill |
PERIODE | 1 Mei – 31 Oktober 2023 |
HADIAH | |
|
CARA DAFTAR
- PROMO BERLAKU UNTUK PEDAGANG
- Dapatkan kupon gosok yang ada di dalam kardus / karton produk Jack N’ Jill (Piattos, Roller Coaster, Poppins, Chiz King)
- Gosok stiker kuponnya
- Pemenang yang mendapat hadiah, akan sekaligus mendapat nomor WA yang harus dihubungi untuk menukarkan hadiahnya
- Nomor whatsapp promo Jack n Jill hanya ada 1 ya, yaitu : 0813-9990-0023
- Pemenang menukarkan hadiah di WA tersebut.
- Pemenang mendapat notifikasi hadiah
- Untuk hadiah non OVO (Emas & Umroh) akan dihubungi dengan nomor berbeda (proses validasi)
Hati-hati penipuan ya, promo Jack n Jill rejeki santuy ini tidak dipungut biaya. Syarat dan ketentuan berlaku.