Hallo sobat serbakuis, gimana rasanya setelah merayakan hari kemerdekaan republik indonesia yang ke-75? Pastinya kalian senang bukan. Dalam era new normal ini saya akan kembali berbagi informasi, khususnya buat kalian pecinta Mitsubishi. Informasi kali ini adalah tentang lomba blog DPB Academy x yang diselenggarakan oleh Tempo.co dan Mitsubishi yang bekerjasama juga dengan Daily Blogger Pro Academy.
Dalam lomba kali ini mereka mengajak kalian semua untuk menantang kreativitas sobat semua blogger untuk menulis konten artikel kreatif yang mengulas tentang pengalaman new normal bersama Mitsubishi. Kalian bisa memenangkan Hadiah total 4,5 Juta Rupiah dan Hiburan untuk 17 Pemenang lho. Ayo sobat buruan ikuti lombanya dan menangkan hadiahnya.
Lomba blog DPB Academy x ini akan berakhir pada 18 September 2020. Jadi buat kalian yang belum ikut, masih ada kesempatan buat ikutan dan memenangkan hadiahnya. Pasti kalian penasaran dengan cara dan mekanisme lombanya? Untuk lebih jelasnya kalian bisa simak informasi selengkapnya dan mekanismenya dibawah ini. Semoga kalian bisa! Semangat sobat!
?TEMA
Mulai Adventure Baru Senyaman Di Rumah Dengan Mitsubishi XPANDER Siap Iringi ‘New Normal’ Keluarga Indonesia
? PENYELENGGARA
Tempo.co dan Mitsubishi
⏰PERIODE
6 Juli 2020 – 18 September 2020
Pengumuman pemenang 19 September 2020
?HADIAH
Hadiah total 4,5 Juta Rupiah dan Hiburan untuk 17 Orang pemenang
CARA MENGIKUTI❓
- Kalian wajib follow akun instagramnya @Mitsubishimotorsid, @Tempodotco, @Dbp.academy
- Share artikel lomba blog ini minimal ke 3 grup whatsapp yang kamu miliki
-
Artikel tidak boleh menjiplak tulisan blogger lain, tidak membandingkan brand mobil kompetitor
-
Dalam artikel wajib menyertakan kata kunci “Harapan dan Pengalaman New Normal bersama Mitsubishi Xpander MY 20” yang telah diberi tautan halaman resmi Mitsubishi Motors https://www.mitsubishi-motors.co.id/
- Pada akhir artikel, kalian tambahkan “Artikel ini diikutsertakan dalam lomba menulis blog DBP Academy x Tempo Blogger Writing Competition”
- Kemudian pada halaman lomba kalian berikan link https://www.dailybloggerpro.com/2020/07/DBP-Academy-x-Tempo-Blogger-Writing-Competition-Seri-Ke-2.html
- Buatlah sebuah artikel di microsoft word minimal 750 kata dan sertakan 1 gambar dalam tulisan sesuai tema lomba blog
- Submit melalui google form yang ada di halaman lomba ini setelah kalian sudah mengirim artikel ini
apakah harus punya WA/
Seru nih yang hobi blog lanjut ?