Kontes Menulis Beli Yang Baik Berhadiah Uang 15 Juta – Yuk suarakan ide kamu, ungkapkan pendapatmu para konsumen produk di Indonesia. Apakah kita semua tahu kalau minyak sawit yang terkandung dalam produk yang kita gunakan ramah lingkungan? apakah artinya selama ini kita bisa saja terlibat atas buruknya kondisi linkungan?
Ayuk suarakan keinginan, pengalaman, pendapat atau saran kamu dalam bentuk tulisan, dalam kompetisi Lomba Menulis Beli yang baik yang diselenggarakan oleh WWF berikut ini. Tersedia hadiah uang tunai total belasan juta rupiah lho!!..
INFO : Kontes Menulis
TEMA : Beli yang baik
OLEH : WWF Indonesia
UNTUK : Umum
PERIODE: sampai 31 Oktober 2015
HADIAH:
- Juara 1 mendapatkan uang 7 Juta rupiah dan berkesempatan menghadiri the 13th Annual Roundtable Conference on Sustainable Palm Oil November 2015 di kuala Lumpur, Malaysia
- Juara 2 mendapatkan uang 5 Juta rupiah
- Juara 3 mendapatkan uang 3 Juta rupiah
- Semua pemenang berkesempatan mengunjungi kebu sawit berkelanjutan
CARANYA?
- Like fanpage Serbakuis dan Follow twitter @Serbakuis (OPTIONAL) biar kamu lebih update info kompetisi berhadiah terbaru setiap hari
- Buatlah tulisan dengan tema Sustainable Palm oil, Gaya Hidup Konsumen Bijak
- Tulisan berbahasa indonesia 500 – 1000 kata
- Publikasikan tulisan tersebut di blog pribadi atau forum online
- Tulisan yang layak akan dipublikasikan di RSPO.org dan atau publikasi partnernya
- Kirimkan link blog/online forum tulisan mu ke email: [email protected] dan melalui Twitter dengan format: [link dari blog/onlineforum] Lomba Tulis Konsumen Bijak #BeliYangBaik @pilihsawitmu
- Syarat dan ketentuan berlaku dan wajib dibaca